5 Hidden facts di Indodax Yang Belum Kamu ketahui!
icon search
icon search

Top Performers

5 Hidden facts di Indodax Yang Belum Kamu ketahui!

Home / Artikel & Tutorial / judul_artikel

5 Hidden facts di Indodax Yang Belum Kamu ketahui!

2021 12 17 19.41.17 e1639744918570

Daftar Isi

Kalau kemarin kita sudah membahas lima hidden facts di Indodax, kali ini, ada 5 hidden facts lainnya lagi nih! 

Berikut 5 hidden facts Profit Trading di Indodax:

  1. Tokenomy.

    Kamu tahu gak? Indodax memiliki sister company bernama Tokenomy yang memiliki lisensi finance di Malaysia, dan punya banyak program passive income untuk trader aset kripto. Salah satu program yang ditawarkan Tokenomy bahkan menawarkan bunga mencapai empat ratus persen dalam setahun, lho! Selain itu, Tokenomy juga memiliki program edukasi bernama Tokenomy Academy yang bisa membantu kalian mengenal dan memahami cara menggunakan platform Tokenomy secara maksimal!

  2. Indodax OTC atau Over-The-Counter

    Jika kalian ingin melakukan transaksi di atas satu koma lima miliar Rupiah, Indodax mempunyai fitur dukungan bernama OTC atau Over-The-Counter yang dapat membantu kalian mendapatkan harga aset kripto dengan harga yang fixed untuk memudahkan transaksi.

  3. Coin Rating

    Dengan fitur Coin Rating di website Indodax Academy, kalian bisa mendapatkan sinyal, informasi, bahkan rating dari suatu aset kripto yang terdaftar di Indodax! Rating di sini meliputi informasi tentang latar belakang tim dan perusahaan suatu aset kripto, performa bisnisnya, popularitasnya, bahkan hingga ke rasio Return of Investment-nya. Jadi, kalau kalian main ke website Indodax Academy, make sure kalian kunjungi menu Coin Rating untuk mempelajari aset kripto pilihanmu ya!

  4. Program Afiliasi

    Program afiliasi memungkinkan kalian untuk mendapatkan komisi apabila kalian berhasil mengajak orang lain untuk mendaftar hingga melakukan transaksi di Indodax dengan menggunakan link referal kalian. Nah, untuk mengikuti program ini, kalian hanya perlu membagikan link atau tautan afiliasi yang ada di akun Indodax kalian ke teman atau keluarga untuk mendaftar! Ketika teman atau keluarga kalian telah berhasil mendaftar dan bertransaksi, maka kalian akan dapat mendapat bagian berupa komisi hingga sepuluh persen dari transaksi mereka!

  5. Trade API

    Platform Indodax dapat terhubung dengan beberapa aplikasi melalui API key yang harus di-generate pada akun Indodax kalian. Trade API ini bisa digunakan untuk melakukan integrasi akun dengan robot trading atau aplikasi lainnya, yang mana tujuannya adalah untuk mempermudah pengalaman trading kalian. Bahkan, jika kalian adalah seorang programmer, kalian bisa juga kok mengintegrasikan akun kalian dengan sistem atau aplikasi kalian sendiri! Sama seperti Program Afiliasi, kalian bisa mengunjungi menu Trade API di akun Indodax kalian. Lalu, untuk mengaktifkannya, kalian tinggal isi beberapa kolom di bagian Tambah Trade API dan ikuti petunjuknya!

Apakah artikel ini membantu?

Beri nilai untuk artikel ini

You already voted!
Artikel Terkait

Temukan lebih banyak artikel berdasarkan topik yang diminati.

Mengenal Lebih Dekat MIR4 NFT: Aset Digital Unik dalam Dunia MMORPG
30/08/2023
Mengenal Lebih Dekat MIR4 NFT: Aset Digital Unik dalam Dunia MMORPG

Jelajahi dunia MIR4 NFT dalam MMORPG. Pelajari tentang aset digital unik, perdagangan, dan dampaknya pada pengalaman bermain

30/08/2023
Memahami Konsep Asset Under Management (AUM) dalam Investasi
29/08/2023
Memahami Konsep Asset Under Management (AUM) dalam Investasi

Telusuri peran penting AUM dalam mengukur pertumbuhan pasar dan tingkat kepercayaan investor di dunia aset kripto yang dinamis selengkapnya di Indodax Academy

29/08/2023
Merit Circle (MC) Kini Hadir di INDODAX!

Menyambut bulan Agustus, aset kripto (MC) coin akan hadir di INDODAX. Jadi jangan lewatkan kesempatan ini dan temukan informasi selengkapnya di sini!